Kalau membuka file office 2003 dengan menggunakan Office 2007 itu biasa, tapi bagaimana jika sebaliknya? Alangkah sedih+kesal+kasihan jika mendapat file penting tetapi, filenya adalah Office 2007 sedangkan Anda mungkin masih akrab dengan Office 2000 atau 2003. Mau ganti dengan Office 2007 ogah ah, sudah terbiasa dengan yang 2003. Kalau begitu buka saja dengan Office 2003. Bagaimana caranya?
Ternyata ada banyak user office yang bertahan menggunakan office 2003 dengan alasan sudah familiar dan lagipula office 2007 terlalu berat, katanya. Masalah akan muncul jika ada kasus seperti diatas. Namun sebenarnya kita bisa membuka file Office 2007 dengan Office 2000 dan 2003. Untuk keperluan ini anda perlu menginstall software tambahan namanya FileFormatConverters.exe. Yang menyediakan alatnya bukan siapa-siapa dari Microsoft juga. Hanya saja mungkin ada beberapa fitur yang tidak jalan, tetapi yang penting intinya anda dapat yaitu membuka filenya sudah ok. Tertarik? Silahkan UNDUH software ini dari sumbernya.
Tuesday, March 20, 2012
Cara Membuka File Office 2007 Dengan Menggunakan Office 2000 dan 2003
Related Posts:
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN WINDOWS XP,VISTA,7WINDOWS XP Kelebihan: 1.Windows XP relatif hemat resource ketika booting, sehingga lebih stabil dan cepat ketika melakukan booting; 2.Sudah banyak… Read More
Rahasia di Balik CMDRahasia di Balik CMD dan FungsinyaUdah pada tau kan tools kecil ini, tapi maaf,di linux gak ada, ini bawaan windows bro… Ane mau share beberapa k… Read More
Arti Android beserta fasilitas yang ada didalamnyaHandphone / Hp Android semakin populer di dunia dan menjadi saingan serius bagi para vendor handphone yang sudah ada sebelumnya seperti Nokia, Blackbe… Read More
Command PromptCommand Prompt adalah sebuah perintah dos yang terdapat pada OS windows yang dapat memudahkan user dalam menjelajahi windows baik secara online maup… Read More
Worms. Trojan dan SpywareWorms Worms adalah program yang mampu melakukan penggandaan-diri dan menyebar dengan memanfaatkan kelemahan-kelemahan sekuriti pada services yang umu… Read More
0 comments:
Post a Comment